Jumat, 1 Desember 2023

TP PKK Sumut Kunjungi Saung Mulia

Penjabat (Pj) Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Sumatera Utara (Sumut) Dessy Hassanudin menghadiri Penilaian Lomba kegiatan evaluasi Program Terpadu Peningkatan Peranan Wanita...

Pemprov Sumut Gratiskan 1.000 NIB dan Sertifikat Halal

NIB: Pj Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin menyerahkan secara simbolis Nomor Induk Berusaha (NIB) dan Sertifikat Halal kepada pelaku Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil...

Dies Natalis 71 USU, Gerakan Transformasi Menuju Internasionalisasi Diimplementasikan Secara Nyata

DIES NATALIS: Rektor USU Rektor USU Prof Muryanto Amin, SSos, MSi, Pj Gubernur Sumut Hassanudin dan para guru besar USU berjalan menuju ruang Sidang...

Jelang Pemilu 2024, Potensi Polarisasi Dibahas di FISIP USU

Medan,Nusantaranews.co.id-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Sumatera Utara (USU) bersama Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) adakan Diskusi Kepemiluan mengusung tema "Potensi Polarisasi Dalam...
BERSAMA: Desy Fitri Ayuni, mahasiswi dari Program Studi Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara, peserta Program Kampus Mengajar bersama siswa/siswi SDN 101810 Biru biru di Kabupaten Deli Serdang.(Foto: Humas USU)

Kampus Mengajar, Dimanfaatkan Mahasiswi USU Desy Fitri Ayuni Cicipi Pengalaman Lapangan

MEDAN ~Nusantaranews– Menjalani masa kuliah di luar kampus yang menjanjikan ragam pengalaman berbeda, mengajar anak-anak sekolah, berinteraksi dengan para guru dan orangtua murid, serta...
WISUDA: Rektor USU Prof. Dr. Muryanto Amin, S.Sos., MSi memberi selamat pada seorang wisudawan saat menggelar prosesi wisuda Periode IV Tahun Akademik 2022/2023 dengan total wisudawan 4.189.(Foto: Humas USU)

USU Wisuda 4.189 Lulusan Periode 2022/2023

*Usung Tema Pembelajar Tangguh dan Fenomena Pekerja Gig Economy   MEDAN ~Nusantaranews– Universitas Sumatera Utara (USU) menggelar prosesi wisuda Periode IV Tahun Akademik 2022/2023 dengan total...
DIGIFESTIVAL : Rektor USU, Prof. Dr. Muryanto Amin S.Sos., M.Si dan Kepala Perwakilan BI Provinsi Sumut, IGP Wira Kusuma melakukan scan ke layar saat membuka Digifestival sekaligus merilis QRIS Endowment Fund USU.(Foto: Humas USU)

Medan Digifest, USU-BI Rilis Qris Endowment Fund USU

MEDAN ~Nusantaranews– Universitas Sumatera Utara (USU) berkolaborasi dengan Bank Indonesia (BI) menyelenggarakan Medan Digifestival sekaligus merilis QRIS Endowment Fund USU di Gedung Pancasila USU,...

Komit Dengan Kebijakan Merdeka Belajar, Walikota Medan Angkat Semua Guru Penggerak Menjadi Kepala Sekolah

MEDAN,Nusantaranews.co.id – Walikota Medan Bobby Nasution Komit Dengan Kebijakan Merdeka Belajar, Walikota Medan Angkat Semua Guru Penggerak Menjadi Kepala Sekolah sangat berkomitmen dalam mengimplementasikan...
BERLATIH: M . Jatayu Tri Rezka Vahlevi saat berlatih untuk berlaga di 45th SEA Age Group Championships 2023.(Foto: Humas Akuatik Indonesia Sumatera Utara)

Jatayu, Atlit Loncat Indah Sumut Siap yang Akan Berlaga di Tingkat ASEAN

MEDAN ~Nusantaranews– M . Jatayu Tri Rezka Vahlevi (15) atlit loncat indah Sumatera Utara yang akan berlaga dalam pertandingan tingkat ASEAN. Even yang bertajuk...
JUARA : Ketua Umum Akuatik Indonesia Sumatera Utara, Kabir Bedi, foto bersama para juara Kejuaraan Renang Antar Kelompok Umur/Sekolah piala Gubernur Sumatera Utara. (Foto: Humas Akuatik Indonesia Sumatera Utara)

354 Atlit Ikuti Kejuaraan Renang Piala Gubsu 2023

MEDAN ~Nusantaranews– Sepuluh hari setelah pelantikan, Akuatik Indonesia Sumatera Utara mengadakan Kejuaraan Renang Antar Kelompok Umur/Sekolah piala Gubernur Sumatera Utara. Bertempat di kolam renang...

Latest article

Gelar Mimbar Kerakyatan, Mahasiswa, Budayawan, Akademisi di Medan Tolak Politik Dinasti.

Medan,Nusantaranews.co.id - Ribuan mahasiswa dari 23 kampus di Medan, di antaranya USU, Unimed, Polmed, Universitas HKBP Nommensen, Univesitas Sari Mutiara, UINSU, Universitas Medan Area...

Indonesia Sukses Jadi Tuan Rumah Aquabike Jetski World Championship 2023

TOBA~Nusantaranews– Indonesia sukses menjadi penyelenggara Aquabike Jetski World Championship 2023. Ajang ini telah dihelat pada 22–26 November 2023 di empat kabupaten yang mengelilingi Danau...
EDUKASI: Dosen Institut Kesehatan Helvetia (IKH) Medan melakukan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) berupa edukasi kompres bawang merah menurunkan demam pada bayi dan balita di Praktek Mandiri Bidan Rinta di Binjai, Sumatea Utara..(Foto: Istimewa)

Dosen Institut Kesehatan Helvetia Edukasi Kompres Bawang Merah Turunkan Demam pada Bayi dan Balita

MEDAN ~Nusantaranews– Dosen Institut Kesehatan Helvetia (IKH) Medan melakukan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) berupa edukasi kompres bawang merah menurunkan demam pada bayi dan...