02 Des Peduli Bencana, Satlantas Polres Serdang Bedagai Gelar Baksos Bagikan Nasi Bungkus
Peduli Bencana, Satlantas Polres Serdang Bedagai Gelar Baksos Bagikan Nasi Bungkus SERGAI~Nusantaranews~Satlantas Polres Serdang Bedagai melaksanakan Bhakti Sosial (Baksos) memberikan bantuan nasi bungkus kepada masyarakat yang terkena musibah angin puting beliung, Selasa (1/12/2020) di Kampung Samben Dusun XVI dan Kampung Jati Dusun XV, Desa Sei Bamban,...