Induk Kategori

Medan,Nusantaranews.co.id-Dalam rangka menyambut dan menyemarakkan Hari Guru Nasional (HGN) yang jatuh pada 25 November 2022, Sekolah Parulian Medan selenggarakan Festival Literasi Parulian III (FLP-III). Kegiatan FLP-III ini dilaksanakan pada Kamis (24/11/2022) bertempat di halaman Skeolah Parulian 1 Jl. Stadion, Teladan, Medan. Dalam sambutannya, Ketua yayasan Pendidikan...

MEDAN ~Nusantaranews– Rektor Universitas Sumatera Utara (USU), Dr. Muryanto Amin. S.Sos., M.Si melaksanakan prosesi wisuda terhadap 2.232 lulusan periode I Tahun Akademik 2022/2023, Selasa (22/11/2022) di Auditorium USU. Dalam kesempatan itu, Rektor menekankan pentingnya be educated dan menikmati proses yang tidak pernah berhenti kepada para lulusan...

Medan,Nusantaranews.co.id - Ketua Fraksi Nasdem DPRD Sumut Tuarman Purba menyayangkan ketidaknyamanan yang dianggap arogan dan sudah melakukan teror guru PNS dan non PNS atas kepemimpinan Kepala Sekolah (Kepsek) SMA Negeri 6 Medan Siti Rahmah. Karena secara spikologis berdampak cara mengajarnya kepada anak didik di sekolah tersebut. "Kalau...

JAKARTA ~Nusantaranews– PT Pertamina Bina Medika – Indonesia Healthcare Corporation (Pertamedika IHC) memberangkatkan Tim Medis Pertamedika IHC Fast Response ke Cianjur, Jawa Barat untuk turut serta dalam penanganan bencana gempa bumi Cianjur. Selain tim medis, Perseroan juga mengirimkan dua unit ambulans, obat-obatan, serta kebutuhan medis...

MEDAN ~Nusantaranews– Rektor Universitas Sumatera Utara (USU) Dr. Muryanto Amin, S.Sos, MSi, dinobatkan sebagai Pemimpin Terpopuler di Media Sosial 2022 Kategori Pemimpin/CEO, Subkategori Rektor. Penghargaan tersebut diterima rektor dalam acara Jambore PR Indonesia (Jampiro), 8-10 November 2022 di Surabaya. Dr. Muryanto Amin, dalam keterangannya mengatakan penghargaan...

MEDAN ~Nusantaranews– Universitas Sumatera Utara (USU) mengikuti QS Higher Ed Summit: Asia Pacific 2022 di Jakarta, 8-11 Nopember 2022. Acara tersebut diselenggarakan dengan tujuan memperluas partnership antarsesama institusi pendidikan dan menjelaskan terkait indikator-indikator pemeringkatan pada Quacquarelli Symonds (QS). Rektor USU Dr. Muryanto Amin, S.Sos., M.Si., memberikan...